Sanksi DK PBB Untuk Israel
Apa yang dilakukan oleh Israel terhadap warga Gaza, itu boleh dibilang sudah mendekati Genosida, karena yang dihabisi adalah rakyat sipil; terutama anak-anak.
Akan tetapi, militer Israel selalu beralasan jika target mereka adalah Hamas, namun bagaimana dengan fakta yang ada dilapangan ? Bukankah media banyak memberitakan apabila mayoritas korban dari serangan militer Israel adalah rakyat sipil ?
Lantas bagaimana dengan Dewan Keamanan PBB / United Nations Security Council, bukankah mereka memiliki kewenangkan untuk persoalan ini ? Bukankah persoalan ini sudah terjadi sejak lama. Lantas apa sanksi Dewan Keamanan PBB kepada Israel ?
Kabar gembira untuk kita semua, sanksi Dewan Keamanan PBB untuk Israel adalah Kutukan, Kecaman dan Himbauan.